Menurut Hartley (2001) e-learning adalah suatu metode pembelajaran yang memungkinkan tersampaikannya bahan ajar ke siswa dengan menggunakan media Internet, Intranet atau media jaringan komputer lain. Saat ini konsep e-learning sudah banyak diterima oleh masyarakat dunia, terbukti dengan maraknya implementasi sistem e-learning di lembaga pendidikan (sekolah dan universitas) maupun industri.
jika teman-teman tertarik dengan sistem pembelajaran ini, teman-teman bisa mendaftar sebagai komunitas sistem e-learning, salah satu situs e-learning yang dikelola oleh UGM adalah http://elisa.ugm.ac.id
3 komentar:
sistem pembelajaran ini sangat menarik, terutama jika kita terdafta sebagai anggota komunitas. dengan demikian kita mendapatkan banyak materi yg kita inginkan. namun, tidak semua user dapat menjadi anggota komunitas tertentu.
siapa saja mas/mbak yang bisa jadi anggota komunitas di e-learning ugm. gimana cara daftarnya...mohon uraian yang lebih jelas tentang elisa
trimz
aku juga pingin jadi anggota elisa ugm...ya mbok dijelasin dong mas
wassalam
tuti
Posting Komentar